Implementasi Tata Kelola Keuangan Pada Kelompok UMKM Yang Dikembangkan Oleh Pimpinan Ranting Pemuda Muhammadiyah (PRPM) Blagung
DOI:
https://doi.org/10.23917/psikonomi.v2i2.330Keywords:
desa wisata, , pengabdian masyarakat, , PRPM BlagungAbstract
Pengabdian kepada Masyarakat yang bertujuan untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui peningkatan pengelolaan keuangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah(UMKM). Manfaat secara umum adalah memberikan pelatihan kepada anggota UMKM Blagung tentang pembukuan akuntansi sederhana untuk UMKM. Manfaat pengabdian ini diarahkan untuk memberikan kemudahan dalam penyusunan laporan keuangan sehingga kelangsungan usaha dalam dunia bisnis yang berkesinambungan untuk meningkatkan taraf kehidupan masyarakat dan kesejahteraan masyarakat dapat teratasi. Metode pengabdian kolaborasi dengan ceramah, pelatihan, dan diskusi. Pelatihan akan dilakukan selama enam bulan. Metode yang dilakukan dengan kunjungan lapangan, ceramah, dan pendampingan.
Downloads
Downloads
Submitted
Accepted
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2021 The Author(s)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.