Pengaruh Variasi Komposisi Minyak Almond, Lidah Buaya dan Aqua pada Sediaan Lotion Bayi dengan Penambahan Minyak Ketumbar (Corriander Oil)

Authors

  • Eryantri Chintya Dewi Program Studi Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Nur Hidayati Program Studi Teknik Kimia, Fakultas Teknik, Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23917/jtba.v3i1.3715

Keywords:

lotion rambut, minyak ketumbar, minyak atsiri, lidah buaya, minyak almond

Abstract

Kulit bayi dan anak rentan terhadap trauma dan infeksi, sehingga membutuhkan perawatan khusus. Oleh karena itu, penambahan aditif berbasis bahan kimia, harus dapat direduksi. Produk   yang umumnya digunakan untuk anak dan bayi adalah lotion. Aditif bahan kimia yang umum digunakan adalah penetration enhancers, yang ditambahkan agar meningkatkan penyerapan lotion melalui kulit. Pada penelitian, dilakukan formulasi lotion  berbahan dasar alami, tanpa menggunakan aditif kimia. Komposisi dasar yang dipilih adalah berupa ini minyak almond, lidah buaya dan aqua pada sediaan lotion rambut bayi dengan menggunakan penambahan minyak ketumbar (Coriander oil). Pengaruh perbedaan komposisi bahan tersebut, akan dievaluasi berdasarkan uji organoleptik, uji daya sebar, uji homogenitas, uji daya lekat, dan uji pH. Pada uji organoleptik dihasilkan warna putih, dengan tekstur semi cair dan aroma ketumbar. Untuk uji homogenitas diperoleh hasil yang bervariasi. Didapatkan pH yang sudah sesuai dengan SNI. Daya lekat dari lotion bervariasi, yaitu 11 s.d 17 detik. Daya sebar berkisar antara 4,7 cm – 7 cm. Penambahan minyak almond yang terlalu banyak menyebabkan minyak almond sulit menyatu dengan bahan lain, sehingga perlu penambahan aqua yang lebih banyak agar mendapatkan tekstur lotion yang diinginkan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Istiqomah, N., Hanifa, N. I., & Sukenti, K. (2021). Study of Ethno Cosmetics Natural Care of Batujai Village Community , West. Jurnal Biologi Tropis, 21(1), 32–41.

Varma, G. G. (2021). Lycopene - A Herbal Skincare Massage Oil for Physical and Mental Growth of Baby. International Journal of Science and Research, 10(1), 407–409. https://doi.org/10.21275/MR21808161003

Ashraf, R., Ghufran, S., Akram, S., Mushtaq, M., & Sultana, B. (2020). Cold pressed coriander (Coriandrum sativum L.) seed oil. In Cold Pressed Oils. Elsevier Inc. https://doi.org/10.1016/B978-0-12-818188-1.00031-1

Kern, C., Gombert, C., Roso, A., & Garcia, C. (2020). Soothing effect of virgin coriander seed oil on sensitive skin. OCL - Oilseeds and Fats, Crops and Lipids, 27(49), 1–7. https://doi.org/10.1051/ocl/2020043

Shahab Uddin, M., Khairul Alam Associate professor, M., Abdul Mannan Assistant Professor, M., Nahar Nuri, Z., Md Shahab Uddin, C., Khairul Alam, M., & Abdul Mannan, M. (2018). Natural source play an important role in the field of cosmetics. International Journal of Unani and Integrative Medicine, 2(4), 38–43.

Masyitoh, P. L., Utomo, A. W., Mahati, E., & Muniroh, M. (2019). Perbandingan Efektifitas Ekstrak Gel Lidah Buaya (Aloe Vera L.) Terhadap Pertumbuhan Sel Rambut. Diponegoro Medical Journal (Jurnal Kedokteran Diponegoro), 8(4), 1263–1269.

Amalia, T., & Sukmawati. (2022). FORMULASI DAN EVALUASI SEDIAAN LOTION EKSTRAK BUAH KETUMBAR ( Coriandrum sativum L . ) SEBAGAI ANTI NYAMUK Aedes albopictus. Jurnal Ilmiah Farmasi, 11(1), 66–74.

Tambunan, S., & Sulaiman, T. N. S. (2018). Formulasi Gel Minyak Atsiri Sereh dengan Basis HPMC dan Karbopol. Majalah Farmaseutik, 14(2), 87–95.

Baskara, I. B. B., Suhendra, L., & Wrasiati, L. P. (2013). Pengaruh Suhu Pencampuran dan Lama Pengadukan terhadap Karakteristik Sediaan Krim. Jurnal Rekayasa Dan Manajemen Agroindustri, 8(2), 124–127. https://doi.org/10.24843/jrma.2020.v08.i02.p05

Lumentut, N., Edi, H. J., & Rumondor, E. M. (2020). Formulasi dan Uji Stabilitas Fisik Sediaan Krim Ekstrak Etanol Kulit Buah Pisang Goroho (Musa acuminafe L.) Konsentrasi 12.5% Sebagai Tabir Surya. Jurnal MIPA, 9(2), 42–46. https://doi.org/10.35799/jmuo.9.2.2020.28248.

Hidayati, M., Purwati, E., Puspadina, V., & Nur, C. I. (2021). Formulasi Dan Uji Mutu Fisik Body Lotion Ekstrak Kulit Buah Apel Fuji ( Malus domestica ) Formulation And Physical Quality Test Of Body Lotion With Fuji Apple Skin Extract ( Malus domestica ). Artikel Pemakalah Paralel, VI, 312–318.

Supriadi, Y., & Hanifah Hardiansyah, N. (2020). Formulasi dan Evaluasi Fisik Sediaan Gel Rambut Ekstrak Etanol Daun Pare (Momordica charantia L.) Dengan Variasi Konsentrasi Carbopol 940. Jurnal Health Sains, 1(4), 262–269. https://doi.org/10.46799/jhs.v1i4.35

Downloads

Submitted

2023-12-23

Accepted

2023-12-23

Published

2024-01-31

How to Cite

Dewi, E. C., & Hidayati, N. (2024). Pengaruh Variasi Komposisi Minyak Almond, Lidah Buaya dan Aqua pada Sediaan Lotion Bayi dengan Penambahan Minyak Ketumbar (Corriander Oil). Jurnal Teknologi Bahan Alam, 3(1). https://doi.org/10.23917/jtba.v3i1.3715

Issue

Section

Articles