Analysis of Food Choices Based on Health Factors, Comparison of Physical Appearance and Life Satisfaction in Adolescents

Authors

  • Dita Rachmayani Universitas Brawijaya
    Indonesia
  • Yunita Kurniawati Universitas Brawijaya
    Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23917/jk.v17i1.3081

Keywords:

life satisfaction, health, food choice, physical appearance, adolescent

Abstract

Pendahuluan: Makanan merupakan kebutuhan dasar manusia. Mengkonsumsi makanan yang sehat dapat berpengaruh positif pada kesehatan dan individu yang sehat dapat merasakan kepuasan hidup. Sayangnya, saat ini remaja cenderung mengkonsumsi makanan yang tidak sehat. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji keterkaitan antara motif pemilihan makanan berdasarkan faktor kesehatan, perbandingan penampilan fisik dan kepuasan hidup pada remaja. Metode: Metode penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan desain penelitian korelasional. Skala yang digunakan dalam penelitian ini ada tiga, yaitu The Physical Appearance Comparison Scale-Revised (PACS-R), Food Choice Questionnaire (FCQ), dan Satisfaction with Life Scale (SWLS). Sejumlah 579 remaja berpartisipasi sebagai partisipan dengan rentang usia antara 17-22 tahun. Analisis data melalui korelasi product moment dengan bantuan SPSS 25.0. Hasil: Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemilihan makanan berdasarkan faktor kesehatan tidak berhubungan dengan perbandingan penampilan fisik (r=-0.068; p > 0.05) namun berhubungan positif dengan kepuasan hidup pada remaja (r=0,191; p < 0.05), yang berarti bahwa semakin tinggi remaja memilih makanan dengan pertimbangan kesehatan maka semakin tinggi kepuasan hidupnya, serta cenderung untuk tidak melakukan perbandingan penampilan fisiknya dengan orang lain. Selain itu, penelitian ini juga menemukan adanya hubungan negatif antara perbandingan penampilan fisik dengan kepuasan hidup (r=-0.358; p<0.05) yang bermakna bahwa semakin tinggi remaja membandingkan penampilan fisiknya dengan orang lain, maka kepuasan hidupnya rendah, begitupun sebaliknya.

 

Introduction: Food is a basic human need. Eating healthy food can positively affect health, and Healthy individuals can feel life satisfaction. Unfortunately, adolescents now tend to eat unhealthy foods. This study examines the relationship between food choice motives based on health factors, physical appearance comparison, and adolescent life satisfaction. Method: This research uses a quantitative research method with a correlational research design. There are three scales used in this study: The Physical Appearance Comparison Scale-Revised (PACS-R), the Food Choice Questionnaire (FCQ), and the Satisfaction with Life Scale (SWLS). Five hundred seventy-nine adolescents aged 17-22 participated as research participants, conducting data analysis through product-moment correlation using SPSS 25.0. Result: The results of this study indicate that food choice based on health factors is not related to physical appearance comparison (r = -0.068; p> 0.05) but is positively related to life satisfaction in adolescents (r = 0.191; p <0.05), which means that the higher adolescents choose food with health considerations, the higher their life satisfaction, and tend not to compare their physical appearance with other people. In addition, this study also found a negative relationship between physical appearance comparison and life satisfaction (r=-0.358; p<0.05), which means that the higher the adolescent compares his physical appearance with others, the lower his life satisfaction, and vice versa.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Submitted

2023-10-31

Accepted

2023-12-16

Published

2024-05-27

How to Cite

Rachmayani, D., & Kurniawati, Y. (2024). Analysis of Food Choices Based on Health Factors, Comparison of Physical Appearance and Life Satisfaction in Adolescents. Jurnal Kesehatan, 17(1), 50–56. https://doi.org/10.23917/jk.v17i1.3081