Pendampingan Peningkatan Kemampuan Tahsin Tahfidz melalui Program Pemberantasan Buta Huruf Al-Qur'an di Komunitas Exs Preman Solo

Authors

  • Nurul Latifatul Inayati Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Diyah Purnamasari Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia
  • Ahmad Imam Utomo Universitas Muhammadiyah Surakarta
    Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.23917/psikonomi.v2i2.355

Abstract

Komunitas hijrah yang diberi nama komunitas Exspreso atau Exs Preman Solo berdiri pada juli tahun 2016 sebagai wadah dengan anggota yang dulunya preman, anak jalanan, pengedar maupun pemakai obat terlarang yang pada akhirnya mereka telah menentukan pilihan hidup untuk kembali kepada jalan yang lurus yang diridhoi Allah Subhanahu Wa Ta’ala. Komunitas ini mengupayakan dan memfasilitasi setiap anggotanya belajar melalui program pemberantasan buta huruf al Qur’an untuk meningkatkan kemampuan tahsin tahfidz sehingga diharapkan tidak salah langkah dalam mempelajari serta mengamalkan Al Qur’an. Minimnya pembina dalam hal ini asatid dan banyaknya anggota yang membutuhkan pendampingan sehingga pengurus yang masih kurang dalam segi kemampuan akan menjadi penyebab kurang maksimalnya upaya peningkatan kemampuan tahsin tahfidz, maka diperlukan pendampingan dengan harapan mampu meningkatkan kemampuan para pengurus dalam peningkatan kemampuan yang dilakukan terhadap anggota, dan dengan harapan kegiatan ini dapat terlaksana secara berkelanjutan agar tercapai tujuan yang diharapkan.

Kata Kunci: Pendampingan, peningkatan tahsin tahfidz, komunitas exs preman Solo.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Al Hafizh, Majdi. 2014. 9 Langkah Mudah Menghafal Al Qur’an. Solo:Aqwam. Ahmad

Baduwailan, Menjadi Hafizh; Tips dan Motivasi Menghafal Al-Qur’an, terj. Cep Mochamad

Faqih. Solo: PT. Aqwam Media Profetika.

Aziz Abdur Rauf, Abdul. 2010. Pedoman Dauroh Al Qur’an Kajian Ilmu Tajwid Disusun

Secara Aplikatif. Jakarta: Markaz Al Qur’an.

Chusniatun, Nurul Latifatul, dan Maria Ulfa. 2018. Pendidikan Al Quran dan Pendidikan

Hadist. Surakarta: Muhammadiyah University Press.

Joesoef, Soelaiman . 2004. Konsep Dasar Pendidikan Luar Sekolah. Jakarta: Bumi Aksara.

Majid, Abdul. 2013. Setrategi Pembelajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya .

Syaiful Anam, Ahmad dan Mu’minah, Amalia. 2013. Pengantar Ilmu Tahsin Kunci Mudah dan

Praktis Membaca Al Qur’an. Surakarta: Yuma Pustaka

Taufik. 2018. Ngopi dan Ngaji ala Ekspreso. Hadila Edisi 136

Downloads

Submitted

2021-07-23

Accepted

2021-09-15

Published

2021-08-31

How to Cite

Inayati, N. L., Purnamasari, D., & Utomo, A. I. (2021). Pendampingan Peningkatan Kemampuan Tahsin Tahfidz melalui Program Pemberantasan Buta Huruf Al-Qur’an di Komunitas Exs Preman Solo. Abdi Psikonomi, 2(2), 103–107. https://doi.org/10.23917/psikonomi.v2i2.355

Issue

Section

Articles